Thursday, March 7, 2013

Pengertian Paragraf Persuasi Dan Contohnya

Ilmu Pengetahuan - Pengertian Persuasi - Paragraf persuasi adalah salah satu dari bagian dari banyaknya macam-macam paragraf. Bagi sahabat nsfcita yang belum mengetahui apa arti dari persuasi, kalian bisa mendapatkan informasi tersebut pada artikel ini. Berikut akan aku jelaskan

Paragraf Persuasi adalah suatu bentuk karangan yang berbentuk paragraf yang bertujuan untuk membujuk para pembaca agar pembaca tersebut mau berbuat sesuai dengan keinginan penulis paragraf tersebut. Jadi disini inti dari paragraf persuasi adalah paragraf yang bersifat membujuk agar seseorang yang membaca paragraf tersebut tertarik.

Contohnya: iklan di televisi, di dalam sebuah iklan biasanya dijumpai banyak kata-kata membujuk/ merayu agar para pembaca-pendengar lebih tertarik untuk membeli produk yang ia promosikan. Nah itulah yang disebu t dengan paragraf persuasi.

Mungkin itu saja yang dapat saya sampaikan mengenai pengertian paragraf persuasi.
thumbnail
Judul: Pengertian Paragraf Persuasi Dan Contohnya
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh

Artikel Terkait Bahasa Indonesia, Bahasa Indonesia Kelas X, Terbaru :

1 comments:

 
Copyright © 2013. About - Sitemap - Contact - Privacy
Template Seo Elite oleh Bamz